Sunday, April 22, 2012 in ,

Diagram W/O dan JSD

Warnier/Orr
W/O adalah metodologi yang dikembangkan oleh Jean Doimininique Warnier pada awal tahun 1970-an dan dikembangkan lebih lanjut oleh Ken Orr. W/O mirip dengan hierarchy chart yang dibuat secara vertikal dan dikembangkan secara horisontal.
Operator dalam W/O














Gambar 2.7. Warnier/Orr
Simbol    Arti











JSD (Jacson’s System Development)
Dikembangkan oleh Michael Jacson pada tahun 1975 sebagai alat pengembangan software dan pada tahun 1983 sebagai alat pengembangan SI. JSD dimulai dengan membangun model dari dunia nyata yang menyediakan subjek-subjek permasalahan, kemudian ditambahkan fungsi dari sistem.

Dunia nyata digambarkan dalam bentuk urutan kejadian-kejadian dalam kurun waktu tertentu. Dunia nyata di intrepetasikan dalam bentuk entitas dan aksi. Misalnya untuk sistem dalam sebuah bank, maka entitas diantaranya adalah nasabah, sedangkan aksinya antara lain membuka rekening, mengambil dana, mengisi dana, atau berhenti sebagai nasabah.

JSD memiliki enam langkah pengembangan sistem, yaitu:
1.    Entity Action Step.
2.    Entity Struture Step.
3.    Initial Model Step.
4.    Function Step.
5.    System Timing Step.
6.    Implementation Step



Leave a Reply

If You like this post, gimme some fabulous words. If you aren't like this post, LEAVE IT! Thanks :)